Thursday, July 1, 2010

Book of Nature

Book of Nature yang mungkin bisa diartikan Buku tentang Alam, disini Alam yang dimaksud kegiatan alam bebas yang dulu sering gw lakuin. Kalau memang sekarang sudah agak sulit mencari waktu agar bisa "bergelut" dengan alam, hanya dengan memandang dan kalau bisa membaca buku-buku ini, rasanya seperti pernah berada ditempat-tempat yang diceritakan didalamnya.



Buku-buku itu antara lain "Norman Edwin - Catatan Sahabat Sang Alam", Soe Hok-Gie - ...Sekali lagi" dan "Soe Hok Gie - Catatan Seorang Demonstran". sebenernya masih ada satu lagi buku Norman Edwin - Jejak Sang Beruang Gunung, cuma lupa naro dimana.
Tp buku-buku inilah yang selalu mengingatkan akan hakikatnya alam serta yang berada disana..
Mungkin masih banyak buku-buku lainnya yang bisa diidentikkan dengan alam, namun belum sempet memilikinya, tp semoga nanti-nanti bisa ditemukan dan dibaca.

semut

No comments: